Selamat datang di Ngobrol Sore Semaunya Episode ke 65 sponsored by MS Glow!
Di episode kali ini Putri Tanjung dan Nagita Slavina ngobrol tentang bagaimana menjadi sosok perempuan yang dikagumi banyak orang agar terus bisa menebar hal positive, serta bagaimana melewati momen insecurity dengan tetap mencintai diri sendiri. Selain itu, di episode ini juga akan sharing tentang peran partner dalam mencapai kesuksesan termasuk bisnis.
Ngobrol Sore Semaunya akan ada setiap Kamis jam 18.00 WIB hanya di cxomedia.id & youtube CXO Media